img_title
Foto : Ilustrasi - Pixabay

Ada banyak sekali manfaat lain dari vitamin C, beberapa diantaranya adalah mengelola tensi atau tekanan darah, meningkatkan kekebalan tubuh, menjaaga kecantikan kulit, menurunkan kolesterol, hingga mencegah asam urat.

4. Serat: Si Pembersih Usus

Serat di dalam daun kenikir tuh kayak pembalut yang membersihkan usus kita, loh!

Selain bikin kita kenyang lebih lama, serat juga bantu buang zat-zat beracun dari tubuh.

Nggak heran, makanan berserat tinggi emang pilihan paling oke buat nutrisi harian!

Makanan berserat tinggi cenderung lebih mengisi perut, memberikan rasa kenyang lebih lama, dan mengurangi keinginan untuk ngemil makanan tinggi kalori.

5. Kalsium: Fondasi Tulang yang Kuat

Topik Terkait