img_title
Foto : DepositPhotos

IntipSeleb – Siapa sangka ternyata ada lho jus buah tinggi kalsium yang baik untuk kesehatan tulang. Seperti diketahui, seiring pertambahan usia, kebutuhan kalsium pun akan ikut bertambah. Kalsium utamanya dibutuhkan untuk mencegah masalah pada tulang yang sering muncul saat usia kian menua.

Selain makanan seperti susu, ikan, dan kacang-kacangan, buah juga bisa jadi sumber kalsium harian lho. Jenis buah tinggi kalsium ini dapat dikonsumsi secara langsung maupun dijadikan minuman seperti jus atau smoothie.

Lantas, apa saja sih jus buah tinggi kalsium yang bisa jadi pilihan minuman sehat untuk mencegah osteoporosis? Yuk simak selengkapnya berikut ini!

Jus Jeruk

Healthline
Foto : Healthline

Salah satu buah terbaik yang kaya akan kalsium adalah jeruk. Jeruk mengandung 45 hingga 50 mg kalsium per 100 gram dan berbagai vitamin. Buah ini menyediakan serat dan kaya akan antioksidan.

Jus Kiwi

Topik Terkait