img_title
Foto : Freepik.com
www.freepik.com/Lifestylememory
Foto : www.freepik.com/Lifestylememory

Merawat tubuh Anda adalah langkah penting dalam mengatasi burnout. Cobalah untuk menjaga pola makan yang seimbang, tidur yang cukup, dan rutin berolahraga. Aktivitas fisik dapat membantu mengurangi stres dan meningkatkan suasana hati.

3. Tetapkan Batasan dalam Pekerjaan

Freepik/Drazen Zigic
Foto : Freepik/Drazen Zigic

Jangan ragu untuk menetapkan batasan dalam pekerjaan Anda. Pelajari cara mengatakan "tidak" ketika Anda sudah merasa terlalu banyak tugas. Jangan membawa pekerjaan ke rumah secara terus-menerus, berikan waktu untuk diri sendiri dan keluarga.

4. Cari Dukungan Sosial

Freepik.com
Foto : Freepik.com
Topik Terkait