Namun, ada tips agar bisa olahraga selama puasa. Yakni, pilih waktu yang tepat untuk berolahraga, seperti setelah berbuka atau menjelang sahur.
4. Perbanyak Konsumsi Buah dan Sayur
Baca Juga :
Foto : www.freepik.com/lifeforstock
Untuk memenuhi kebutuhan nutrisi harian, maka memakan buah dan sayur sangat diperlukan. Selain itu, buah dan sayur juga mengandung serat yang dapat membantu memperlancar pencernaan dan mencegah sembelit yang sering terjadi saat puasa.
Konsumsi buah dan sayur juga membantu mengurangi rasa lapar dan haus. Namun, perlu diingat bahwa dalam memilih jenis buah dan sayur yang dikonsumsi saat puasa, disarankan untuk memilih yang segar dan bebas dari bahan kimia agar tidak menimbulkan dampak buruk pada kesehatan tubuh.
5. Perbanyak Melakukan Amalan
Foto : Pinterest