img_title
Foto : YouTube/Melaney Ricardo

"Tadi malam aku nanya itu, mami Eva bilang 'gue nggak takut, gue dulu penyanyi. Aku mau jadi guru vokal, aku bisa. Aku gak takut anak aku mau apa. Aku bisa jadi guru vokal dan dapat duit. Di luar negeri, suara aku masih bagus dan masih dibutuhkan' cinta banget berarti dia," jelas Tessa Mariska.

Menurut Tessa Mariska, Eva Manurung seolah menantang anaknya sendiri untuk tidak ikut campur urusan cintanya.

"Dia malah menantang. Istilahnya gini, kebahagiaan gue ya lu jangan ikut campur. Lu anak gue, tapi kebahagiaan gue selama ini lu ngertiin nggak. Lu sibuk dengan karir lu dan percintaan lu, gue sendiri. Itu sih gue tangkap ini jeritan hati mama Virgoun," pungkas Tessa Mariska.

Virgoun Stop Uang Bulanan ke Ibunya Sendiri

Eva manurung
Foto : Eva manurung

Sebelumnya, kakak Virgoun, Febby Carol mengaku sang adik sudah memberhentikan jatah uang bulanan untuk Eva Manurung. Hal itu karena hubungannya dengan Jordan.

Febby pun menyarankan kepada Jordan untuk tidak lagi berhubungan dengan Eva Manurung. Ia menyarankan Jordan untuk memilih wanita yang memiliki kekayaan lebih banyak daripada ibunya.

Topik Terkait