img_title
Foto : Istimewa

Kisah Lagu

Membuat lagu ini menjadi semakin spesial di usia ke-27 tahun. Sebuah rasa yang tertuang dalam lirik “Katakanlah bila segelintir cinta tersisa untukku, andaipun tidak.., Dustalah..”

“Dustalah agar semua terlihat baik-baik saja, dan sang pecinta sejati kembali mencintai sepenuh hati tanpa mengharap balasan. kata kata yang tidak asing bukan?” kata Naga.

Bisa jadi ini menjadi single sequel dari ‘Setengah Hati’ atau ‘Haruskah Ku Mati’ semua tergantung pendengar menafsirkannya seperti apa. Dari semua tulisan ini tertuang kami dari seluruh personel ADA Band mengucapkan, “Selamat menikmati, Dustalah…”.

Topik Terkait