img_title
Foto : Instagram.com/jokowi

Sebelum memutuskan untuk fokus pada olahraga menembak, Tera sempat mencoba bermain sepak bola dan futsal selama kuliahnya di UNJ.

Pencapaian Tera

Twitter.com/ainurohman
Foto : Twitter.com/ainurohman

Ini bukan kali pertama Tera meraih prestasi gemilang untuk Indonesia, karena pada Asian Games 2018, ia juga meraih medali perak dalam nomor 10 meter running target campuran.

Asian Games 2018 juga menjadi multi-event pertama yang diikuti Tera. Ia tampil dalam dua nomor tampil di dua nomor pada 10 meter running target standar dan running target campuran.

Saat itu perak berhasil Tera sabet tertinggal 4 poin dari atlet kelas dunia dari Korea Utara, Myong Won Pak.

Selain Asian Games, Tera juga pernah menyumbangkan medali emas dalam ajang SEA Games. Selain itu, Tera juga beberapa tahun belakangan rajin mengikuti kejuaraan menembak dunia.

Topik Terkait