img_title
Foto : Instagram/alshadahmad

Ngelahirin 4 kali, 3 kelahiran awal itu mati sama induknya, karena kita ga ikut campur, pengen liat induknya bisa ngerawat apa ngga,” kata Alshad.

Pas kelahiran ke 4, nah ini pake metode baru. Kita coba lah ambil anaknya pake orang expert yang paham ngerawat anak harimau, dia dari Afrika,” tambahnya.

Terlahir lah 2 ekor, setelah dua bulan mati satu, setelah mati satu viral lah orang nanya ‘udah berapa harimau yang mati ditangan Alshad?’ gua bilang enam karena kan sama yang sebelum-sebelumnya. Tapi, orang heboh mati 6 ekor, disangkanya serentak 6 ekor,” kata Alshad,

Penyebab Kematian Cenora

Instagram/alshadahmad
Foto : Instagram/alshadahmad

Lebih lanjut, hingga kini Alshad Ahmad masih mencari tahu alasan dibalik kematian Cenora. Untuk jawaban pasti, adik ipar Tarra Budiman itu menyerahkan kepada lembaga yang ahli dalam bidangnya.

Kita lagi kirim ke IPB untuk di cek kenapa matinya, udah keluar hasilnya, tinggal nanti dibaca sama dokter sama dipublikasikan sama pemerintah,” ucap Alshad.

Topik Terkait