img_title
Foto : IntipSeleb/Yudi

IntipSeleb Musik – Setelah sukses merilis lagu "Sahabat Dulu", penyanyi wanita Tanah Air, Prinsa Mandagie merilis karya baru lagi. Terbaru, penyanyi yang kini berusia 23 tahun tersebut kembali merilis mini album berjudul "Percaya" yang berisi empat buah lagu.

Salah satu lagu dalam mini album itu berjudul "Percuma". Di bawah ini lirik lagu "Percuma".

Lirik Lagu Percuma

IntipSeleb/Yudi
Foto : IntipSeleb/Yudi

V1

Salahkah aku mengerti

Atau tak mampu pahami

Bukan lagi diri ini yang kau cari

V2

Kusadar harus berhenti

Dan tak lagi memiliki

Hati dan cintamu kini tlah terbagi

P1

Semua kisah indah

Yang telah kita arungi berdua

Tenggelam percuma

C1

Tak ingin lagi

Tak akan lagi

Biar usai disini

Cukup sekali

kau tipu hati

Yang sungguh tulus mencintai

Lupakan sudah

Kini ku lelah

berjalan tanpa arah

Tak ingin lagi

Cukup sampai disini

CHORUS

Tak ingin lagi

Tak akan lagi

Biar usai disini

Cukup sekali

kau tipu hati

Yang sungguh tulus mencintai

Lupakan sudah

Kini ku lelah

berjalan tanpa arah

Tak ingin lagi

Cukup sampai disini

BRIDGE

KuKira Kutau

Aku yang kau mau

Namunku Keliru

Nyatanya kau tinggalkan aku

Janganlah kau kira

Kuingin kau ada

Tanpa dirimu disini

Kutetap Tegar Berdiri

Makna Lagu Percuma

IntipSeleb/Yudi
Foto : IntipSeleb/Yudi

Prinsa Mandagie membeberkan makna lagu ini. Katanya, lagu ini menceritakan tentang orang yang diselingkuhi oleh pasangannya.

"'Percuma' itu hubungan yang diselingkuhi pasangannya, mengambil sikap untuk setop dari hubungan toxic itu, ambil sikap untuk keluar," ungkap Prinsa Mandagie saat menjalani konferensi pers mini album "Percaya".

Music Credit

IntipSeleb/Yudi
Foto : IntipSeleb/Yudi

1. Composed by: Tintin

2. Lyrics by: Jessilardus Mates, Marco Steffiano, Prinsa Mandagie

3. Performed by: Prinsa Mandagie

4. Produced by: S/EEK

5. Keys & Synth by: Adrian Rahmat Purwanto

6. Drums & Programming by: Jessilardus Mates & Marco Steffiano

7. Vocals recorded: at Sum It Studio

8. Engineered by: Ricky Sophian,

9. Directed by: Barsena Besthandi,

10. Edited by: Heri Alesis

11. Mixed by: Stevano at Sembunyi Studio

12. Mastered by: Dimas Pradipta at Sum It Studio.

Topik Terkait