img_title
Foto : Intipseleb/Tiya Sukmawati

"Beberapa shoot gua yang melakukan (sendiri) dengan bantuan teknologi dan angle kamera," sambungnya.

Pakai Bantuan Pemeran Pengganti Saat Adegan Berbahaya

Instagram/@rey_bong26
Foto : Instagram/@rey_bong26

Akan tetapi, pria kelahiran 2005 itu mengaku ada beberapa adegan dibantu oleh pemeran pengganti atau stuntman. Sebab ia belum mampu melakukan adegan bebahaya.

"Ada beberapa shoot yang harus stuntmen yang lakukan karena keterbatasan gua, gerakannya gua nggak bisa atau terlalu ekstrem," paparnya.

"Yang adegan pertama sudah pasti stuntmen, dengan shoot pertama yang lumayan wide angle butuh kerealistisan. Gua merasa belum sanggup, sangat amat berisiko," katanya lagi.

Lebih lanjut, pemilik nama lengkap Muhammad Fahreyza Anugrah Efrianda kemudian menceritakan momen paling sulit yang dialaminya saat proses syuting.

Topik Terkait