img_title
Foto : IntipSeleb/Yudi

Padahal, katanya, manusia merupakan makhluk yang banyak berbuat kesalahan. Ini juga yang membuatnya enggan terburu-buru mengklaim dirinya sudah sepenuhnya hijrah.

"Manusia itu tempatnya lupa, tempatnya salah. Saya juga bukan orang yang sembarangan asal ucap 'hijrah', 'hidayah'. Saya takut asal ucap begitu. Makanya, enggak sembarangan ngomong. Saya cuma ngomong, 'Doakan semoga Istiqomah'. Istiqomah itu tentang komitmen," katanya.

Aming beranggapan sejumlah netizen terlalu menuntut kesempurnaan dari orang yang dianggap sudah hijrah. Hal ini membuat orang tersebut merasa berat dengan ekspektasi yang dipikulnya.

"Yang saya lihat, kebanyakan netizen menuntut kesempurnaan, kayaknya orang yang baru Istiqomah atau berhijrah itu dituntut banget buat sempurna. Jadi, itu ngebuat orang yang nilai itu udah jiper duluan. Jadinya, terlalu menuntut kesempurnaan," ujarnya.

Aming Belajar dari Pengalaman Orang Lain

IntipSeleb/Yudi
Foto : IntipSeleb/Yudi

Dari sini, Aming mulai belajar. Ia mengaku mencontohkan dan belajar dari orang yang telah hijrah sebelum dirinya.

Topik Terkait