IntipSeleb Lokal – Tidak bisa dihindari bahwa industri musik KPop sudah mendunia, tidak heran semakin banyak perusahaan hiburan Korea yang mendebutkan idol non-Korea agar lebih global. Di Indonesia sendiri sudah terdapat banyak diadakan global audition untuk mencari orang Indonesia untuk didebutkan sebagai idol di Korea.
Salah satu selebgram yang bernama Lukas Will belum lama ini mengakui bahwa ia pernah dihubungi oleh agensi SM Entertainment. Lantas seperti apakah potret Lukas Will yang menolak tawaran SM Entertainment? Yuk, cek doi bawah ini.
Baca Juga :
Foto : Instagram/lukaswill
1. Miliki wajah imut dan menawan, inilah potret Lukas Will, yang merupakan selebgram yang menolak agensi SM Entertainment.
Foto : Instagram/lukaswill
2. Lukas sendiri mulai dikenal publik ketika ia menjadi personal assistent dari Jerome Poline.
Foto : Instagram/lukaswill
3. Setahun menjadi asisten Jerome, Lukas kemudian dikontrak untuk menjadi salah satu talent di Mantappu Corp.
Foto : Instagram/lukaswill
4. Saat ini ia memang telah mempuyai ratusan ribu pengikut di Instagram dan TikTok pribadinya. Konten mengenai musik menjadi daya tarik utamanya.
Foto : Instagram/lukaswill
5. Dalam sebuah wawancara, Lukas mengakui bahwa pada tahun 2021 lalu ia pernah ditawari untuk mengikuti private audition oleh SM Entertainment.
Foto : Instagram/lukaswill
6. Namun sayangnya ia menolak tawaran tersebut karena merasa harus menyelesaikan tugasnya sebagai asisten Jerome Polin kala itu.
Foto : Instagram/lukaswill
7. Lukas mengatakan juga bahwa ia sangat terkejut dihubungi langsung oleh staf SM karena waktu itu ia belum jadi selebgram dan membuat konten musik.
Foto : Instagram/lukaswill
8. Diketahui bahwa staf SM Entertainment mengatakan bahwa Lukas ditawari untuk mengikuti private audition karena ia memiliki visual yang dicari oleh SM.
Foto : Instagram/lukaswill