Tasya Kamila juga mengunggah termometer suhu. Tertulis di alat tersebut, suhu tubuhnya mencapai 39,9 derajat selcius.
"Ada benernya nasihat orang tua dahulu, harusnya sebelum 40 hari (setelah melahirkan) nggak boleh keluar-keluar dulu," sambungnya.
Baca Juga :
Sudah Lakukan Pertolongan Pertama
Foto : Dokumentasi Istimewa
Pelantun 'Libur Telah Tiba' itu sudah lakukan pertolongan dini. Dari melakukan pemijatan hingga konsumsi obat.
"Pertolongan pertama: pijet laktasi, kompres dingin-panas, kompres hot stone, minum ibuprofen, minum lechitin, susuin baby walau babynya ngamuk-ngamuk," tulisnya.
Meski sudah melakukan pertolongan pertama, Tasya Kamila tampak masih merasa tak nyaman dengan tubuhnya. Ia bingung harus melakukan tindakan apa lagi.