IntipSeleb Lokal – Penyanyi sekaligus pengacara Deolipa Yumara yang juga merupakan pelapor. Ia menyebut jika presenter Feni Rose menolak restorative justice atau perdamaian atas kasus dugaan pencemaran nama baik.
Hal ini disampaikan secara langsung oleh dirinya saat mengkonfirmasi ke pihak penyidik. Lantas bagaimana keterangan lanjutannya? Yuk simak ulasan berikut ini!
Baca Juga :
Deolipa Yumara Sebut Feni Rose Tolak Restorative Justice
Foto : Intipseleb/Tiya Sukmawati
Sebagaimana diketahui usai mengkonfirmasi kehadiran Feni Rose ke pihak penyidik. Deolipa Yumara menyebut jika Feni Rose menolak restorative justice.
"Tadi kabarnya sudah bicara sama penyidik meminta RJ (Retorative Justice) tapi kabarnya beliau menolak RJ," ungkap Deolipa Yumara di Polres Metro Jakarta Selatan, pada Selasa, 13 Desember 2022.