img_title
Foto : Berbagai sumber

Aksi Dinda Kanyadewi menjadi mucikari pun akhirnya menuai pujian dari para penonton. Banyak yang menilai Dinda sangat cocok dengan karakter ‘mami-mami’ itu.

Youtube.com/MD Entertainment
Foto : Youtube.com/MD Entertainment

Saat syuting, Dinda selalu menyempatkan diri untuk berdiskusi dengan sang sutradara untuk menampilkan yang terbaik. Bahkan, untuk mendalami karakternya lebih baik, Dinda Kanyadewi sampai menonton film bertema prostitusi.

Topik Terkait