img_title
Foto : IntipSeleb

IntipSeleb LokalHelmy Yahya merilis buku yang ditulisnya, berjudul 'Clavis Mundi: Legenda Enrique Maluku'. Maksud Helmy Yahya membuat buku tersebut, agar generasi sekarang ketahui sejarah yang tak terungkap.

Tak sendiri, Helmy Yahya dibantu tiga rekannya untuk membuat buku tersebut. Berikut artikel lengkapnya.

Menolak Lupa

Instagram/@helmyyahya
Foto : Instagram/@helmyyahya

Tak banyak yang tahu, jika pengeliling dunia pertama merupakan asal Indonesia. Maka dari itu Helmy Yahya bersama Utama Prastha, Donna Widjajanto, dan Reinhard Tawas membuat buku 'Clavis Mundi: Legenda Enrique Maluku'.

Helmy Yahya sampaikan lagu anak 'Nenek Moyangku Seorang Pelaut' bukan fiktif belaka. Karena ada sosok Enrique, berasal dari Maluku yang sukses keliling bumi untuk pertama kalinya.

Topik Terkait