Maka dari itu, banyak netizen yang minilai mereka akan segera menikah.
"Hmm kayaknya ada yang mau menuju pelaminan nih, sudah mulai ngejob bareng buat biaya resepsi," tulis netizen.
Baca Juga :
"Baik banget pacarnya Anya bantu kerja," tulis netizen.
Momen Sebelumnya
Foto : Instagram/Anya Geraldine
Sebelumnya, Anya Geraldine dan Nadif Zahiruddin nampak mesra dalam perayaan ulang tahun sang pengusaha. Tak ragu artis usia 26 tahun itu berpose memeluk dengan ibunda Nadif Zahiruddin.
Potret tersebut akhirnya buat netizen berspekulasi. Netizen menduga pemeran serial 'Layangan Putus' itu sudah diterima sebagai calon menantu.