Perihal dewan juri, dereka berdua mengaku masih mengingat wejangan salah satu juri, yakni Pasha Ungu. Di babak sebelumnya, vokalis band Ungu itu menyoroti pembagian suara Risma dan Rima.
"Giliran nyanyi aman awalnya, giliran suara dua jadi agak melenceng gitu. Jadi dikoreksi di situ sama Ka Pasha Ungu, 'lo bukan suara dua, lo udah pecah 1000'. Di situ ngakak, takut tapi ngakak kan," ungkap Risma.
Baca Juga :
Nasihat Pasha Ungu itu mereka jadikan motivasi untuk tampil di babak 20 besar kali ini. Mereka berharap bisa kembali lolos ke babak selanjutnya m
"Harapannya semoga lolos ke depannya. Terus bisa menampilkan yang terbaik membawa nama Bangka Belitung itu," pungkas Risma. (nes)
Baca Juga :