img_title
Foto : Dokumen Istimewa

"Dan mempersatukan kamu berdua dalam kebaikan," sambung pemilik akun Instagram @wirdhasylvina tersebut.

Selain untuk kedua mempelai, Wirdha Sylvina juga turut panjatkan doa untuk kebaikan kedua keluarga besar mereka.

"MABROOK. CONGRATULATIONS SELAMAT ntuk putri shalihah tercintanya Bpk.ANIES RASYID BASWEDAN dan Ibu FERY FARHATI. Doa terbaik utk kedua mempelai (Mutiara Annisa Baswedan,S.H. dan dr. Ali Saleh Alhuraiby) beserta seluruh keluarga besar..Aamiin," ucap Wirdha Sylvina.

Putri Pertama Anies Baswedan Menikah

Instagram/mutiarabaswedan
Foto : Instagram/mutiarabaswedan

Sebagaimana diketahui, putri pertama Anies Baswedan yang bernama Mutiara Annisa Baswedan resmi menikah dengan seorang pria bernama Ali Saleh Al Huraebi. Hari bahagia ini digelar di kawasan Putri Duyung Resort, Ancol, Jakarta Utara, Jumat pukul 08.30 WIB pada 29 Juli 2022. Berdasarkan pantauan, prosesi pernikahan putri Anies Baswedan tersebut berjalan dengan khidmat tanpa adanya gangguan berarti.

Topik Terkait