img_title
Foto : Berbagai Sumber

Setelah video tersebut menjadi viral, Wirda Mansur banyak mendapat hujatan di sosial media. Namanya menjadi Trending karena netizen menganggapnya berbohong dan halu soal dirinya bertemu BTS.

"Pantes ya Indonesia dinobatkan negara nomor satu pengidap skizofrenia" Ujar salah seorang netizen menanggapi video viral Wirda Mansur tersebut.
"Hmmm bingung kudu percaya apa gimana" Cuit netizen lainnya.

Wirda Mansur Tanggapi Komentar Pedas Netizen

Instagram/wirda_mansur
Foto : Instagram/wirda_mansur

Baru-baru ini dalam Instagram Storynya, ia tampak menanggapi segala komentar netizen yang menyebutnya halu. Awalnya, seorang netizen meminta pendapatnya tentang komentar pedas netizen melalui fitur ask question di Instagram Story.

"Gimana tanggapannya soal ka Wirda pernah ketemu BTS pas belum tahu BTS, rata2 ngiranya bohong," Tanya seorang netizen kepada Wirda Mansur.

Menanggapi itu, Wirda Mansur beberkan fakta lengkap. Ia mengungkap bahwa bertemu para member BTS di badata Incheon pada April 2017, dan bukan di warung seperti asumsi kebanyakan netizen.

Topik Terkait