img_title
Foto : Instagram/marisa_tumbuan

IntipSeleb – Rima Melati meninggal dunia pada Kamis, 23 Juni 2022. Kepergian aktris senior tersebut membawa duka mendalam bagi seluruh anggota keluarga serta para sahabat yang ditinggalkannya.

Semasa hidupnya, Rima Melati dikenal sebagai bintang senior yang telah berkiprah selama puluhan tahun di dunia hiburan Tanah Air. Aktris kelahiran 1939 itu juga meraih beberapa penghargaan untuk bakat aktingnya. Untuk mengenang sosoknya berikut fakta yang mungkin belum kamu ketahui, yuk simak artikel di bawah ini!

1. Keturunan Belanda dan Minahasa

Instagram/@indrajp3
Foto : Instagram/@indrajp3

Rima Melati lahir pada 22 Agustus 1939 di Tondano, Sulawesi Utara. Pemilik nama asli Majolien Tambajong ini merupakan keturunan Belanda, saat masih muda paras cantiknya terlihat sangat jelas.

2. Nama Rima Melati Pemberian dari Soekarno

Instagram/indrajp3
Foto : Instagram/indrajp3

Di tahun 1960an, Bung Karno selaku pimpinan revolusi sering kali mengganti nama-nama orang ada unsur kebarat-baratan. Maka dari itu, Majolien Tambajong ini diubah menjadi Rima Melati.

Topik Terkait