img_title
Foto : Instagram/monica_oemardi

"Setelah membaca rukun Islam yang pertama itu, saya tidak bisa menahan rasa haru, membuat saya tidak bisa lagi membendung air mata. Rasanya dada ini plong sekali, seperti bayi yang baru lahir. Jadi, tahun 1999 itu, buat saya, merupakan tahun untuk memulai hidup baru sebagai seorang muslimah," ungkap Monica Oemardi dikutip dari voice of Indonesia.

Kepergok jadi ‘Pemulung’

Berbagai sumber
Foto : Berbagai sumber

Terlepas dari kehidupan spiritualnya, Monica Oemardi sempat kepergok mengenakan daster panjang dan hijab di kepalanya. Ia menarik gerobak yang dipenuhi dengan barang rongsokan.

Uniknya, penampilan Monica Oemardi terllihat seperti pemulung, tetapi ia justru tertawa lebar dan bahagia. Ia juga terlihat menaiki gerobaknya yang dipenuhi dengan barang rongsokan itu dengan senyumannya dan gelak tawa bahagia.

Ternyata, penampilannya itu untuk keperluan syuting program televisi bernama Cermin Kehidupan. Program tersebut menceritakan tentang keseharian Monica yang berkumpul dengan para pemulung. (rth)

Topik Terkait