img_title
Foto : Instagram

Aldi Taher sempat mengidap penyakit kanker kelenjar getah bening. Menjalani pengobatan ringan hingga kemoterapi, Aldi berhasil mengalahkan kanker dan kembali sehat.

3. Feby Febiola

Instagram/@febyfebiola_
Foto : Instagram/@febyfebiola_

Feby Febiola akhirnya bisa mengalahkan kanker pada 11 November 2021 lalu. Ia diketahui mengidap kanker ovarium dan menjalani kemoterapi selama setahun. Bahkan, Febiola sempat merasa siap untuk pergi.

4. Ari Lasso

instagram/ari_lasso
Foto : instagram/ari_lasso

Ari Lasso mengabarkan telah mengidap penyakit kanker langka pada Februari 2022 dan tengah melakukan kemotreapi. Setelah kemotreapi beberapa kali, Ari dinyatakan sembuh dan bebas dari sel kanker. Manajer Ari Lasso, Vita Dessy menyatakan Ari Lasso sering mendengarkan lagu rohani selama masa pengobatannya.

Topik Terkait