img_title
Foto : Instagram/ @renattamoeloek

"Meja makan panjang banget. Karena ownernya buka private dining. Jadi dia gak buka restoran jadi siapapun yang mau coba masakan dia dateng kesini," ujarnya. 

Dapur Profesional

YouTube
Foto : YouTube

Sebagai profesional chef, Renatta Moeloek pastinya ingin memiliki tempat memasak yang sesuai dengan standarnya. Bahkan, disebutkan jika dapur itu memakan 30 persen dari seluruh bagian rumah itu. 

"Dapur sudah mutlak untuk ownernya dapur harus stainless untuk profesional kitchen. Kenapa stainless dia lebih tidak lengket kalau kena bahan makanan, tidak mudah rusak juga. 30 persen dari rumah ini adalah kitchen. Ini buat cuci buat piring abis di cuci. Ini ada ambalan untuk taruh pan," pungkasnya. 

Itu dia konsep rumah unik dari chef Renatta Moeloek. Apakah kamu juga memiliki rumah impian sejak kecil? Coba saja diwujudkan seperti juri dari Master Chef Indonesia ini. (nes)

Topik Terkait