2. Mulai Belajar Sholat dan Ngaji
Foto : instagram/djorghisultan
Baca Juga :
Merasakan ketenangan yang mendalam, Sultan Djorghi pun kemudian penasaran dengan agama Islam. Ia kemudian mulai mencari tahu tentang bagaimana cara salat dan mengaji. Bahkan, ia minta diajari belajar surat Al-Fatihah kepada almarhum Ustaz Jeffri sebelum ia menjadi seorang ustaz.
3. Putuskan Pindah Agama
Foto : instagram/djorghisultan
Merasa bahwa jalan keyakinannya ada di agama Islam, Sultan Djorghi pun akhirnya mantap pindah agama. Ia mengaku keputusannya ini menjadi pilihan terbaik dalam hidupnya.
“Pelan-pelan saya belajar. Akhirnya saya yakin bahwa keyakinan saya adalah muslim,” kata Sultan, dikutip dari CumiCumi.