img_title
Foto : Instagram/itsmillen_

IntipSelebMillen Patricia, pemeran Olive dalam sinetron Tukang Ojek Pengkolan menarik perhatian publik usai membeberkan kehidupan pribadinya.

Ia diketahui mantap pindah agama dari Kristen menjadi mualaf. Millen pun membocorkan alasannya dan kisahnya yang buat syok. Lantas, apa saja itu? Simak selengkapnya di bawah ini.

Tidak Diajarkan Agama Sejak Kecil

instagram/itsmillen_
Foto : instagram/itsmillen_

Nama Millen Patricia mulai dikenal publik setelah sukses berperan sebagai Olive dalam sinetron Tukang Ojek Pengkolan. Sosoknya yang blasteran dan memiliki paras yang cantik ini menjadi sorotan. Publik pun kerap mencari tahu tentang kehidupan pribadi Millen termasuk agamanya.

Ternyata, Millen sejak kecil menganut agama Kristen. Namun sayangnya, ia mengaku sejak kecil tidak pernah diajarkan agama oleh kedua orang tuanya. Sebab, kedua orang tua Millen menganut dua keyakinan yang berbeda.

Ia pun merasa bingung sebab kedua orang tuanya berdoa dengan berbeda keyakinan. Namun, Millen tidak pernah berani untuk menanyakan hal tersebut.

Topik Terkait