img_title
Foto : Instagram
Instagram/@zaskiasungkar15
Foto : Instagram/@zaskiasungkar15

Saat hendak dalam perjalanan berhijrah, Irwansyah mendapat tawaran bermain film. Dia menolak film tersebut karena ada adegan ciuman yang harus dia lakukan.

Saat itu, Irwansyah tengah serius dan fokus ingin berhijrah. Keputusan berhijrah juga diikuti oleh sang istri, Zaskia Sungkar.

Titi Kamal

Instagram/@titi_kamall
Foto : Instagram/@titi_kamall

Titi Kamal telah memiliki dua orang anak laki-laki. Rumah tangganya dengan Christian Sugiono selalu jadi panutan dan disebut family goals. Oleh sebab itu, Titi tampak menjaga marwah keluarganya.

Titi tak ingin membuat hati pasangan tersinggung dan kecewa. Hal itu menjadi alasan ketika dia menolak adegan ciuman tersebut. Titi Kamal juga rela menolak film tersebut demi keutuhannya hubungannya dengan Christian Sugiono.

Topik Terkait