img_title
Foto : Instagram/syakirdaulay

Syakir mengatakan bahwa dia tak tahu apa alasan Zikri dan Henny bercerai. Syakir memastikan kalau urusan ekonomi justru Henny dan Zikri sangat mampu. "Gak tahu masalahnya apa, kalau dibilang ekonomi juga nggak, bang Zikri aman-aman aja waktu itu," ujar Syakir lagi.

Bantah Adanya KDRT

instagram
Foto : instagram

Ada pula rumor yang mengabarkan kalau perceraian Zikri Daulay dan Henny Rahman karena adanya dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). Syakir membantah adanya KDRT dalam rumah tangga Zikri dan Henny.

Syakir menegaskan bahwa sang kakak adalah sosok pria yang baik dan tak pernah melalukan tindakan fisik apalagi kepada perempuan. Zikri Daulay merupakan pria yang menyayangi keluarga.

"Kalau masalah KDRT kayaknya gak. Syakir tahu bahwa Zikri tipe yang kalau udah sama cewek udah ada tegasnya, kalau kasar gak," ungkap pria kelahiran Aceh tersebut.

Saat proses perceraian, keluarga Zikri yang berada di Aceh ingin membantu. Namun Zikri menolak bantuan untuk damai karena ingin menyelesaikan sendiri dengan Henny.

Topik Terkait