img_title
Foto : Berbagai sumber


Sumber foto: nytimes.com

Salah satu situs yang populer ialah Line Webtoon yang bisa diakses lewat website atau mengunduh aplikasinya. Beberapa komik di Webtoon juga kerap diadaptasi ke film hingga drama Korea. Salah satu judul yang populer ialah True Beauty yang baru-baru ini diangkat menjadi drama Korea.

Situs ini juga dilengkapi dengan bahasa Indonesia dan penggemar bisa dengan mudah memilih genre yang diinginkan. Di Indonesia sendiri, terdapat 6 juta pengguna aktif yang mengakses Line Webtoon.

Line Webtoon memiliki beberapa fitur unik seperti sound effect dibeberapa judul dan ceritanya dapat dengan mudah di-scroll. Situs ini juga menawarkan kualitas gambar high definition.

Ciayo Comics


Sumber foto: carisinyal.com

Ciayo Comics tentu menawarkan komik dengan bahasa Indonesia. Hal itu lantaran situs ini berasal dari Tanah Air dan beberapa judulnya dibuat oleh komikus asal Indonesia. Ciayo Comics juga tersedia di App Store dan Play Store.

Topik Terkait