img_title
Foto : Instagram/jeffryreksaa

Kini tersiar kabar bahwa Jeffry Reksa dan Putri Delina akan melangsungkan pernikahan dalam waktu dekat. Dalam kesempatan terbaru, akhirnya Jeffry Reksa buka suara. Dia mengaku memang telah serius dengan cewek yang akrab disapa Putdel tersebut. Apalagi keduanya telah saling mengenal keluarga masing-masing. 

"Jalanin udah serius, udah kenal keluarga masing-masing. Putri udah tahu keluarga Jeffry. Jeffry juga udah keluarga Putri kayak gimana," tukas Jeffry. 

Saat ditanya soal kesiapan pernikahan dengan Jeffry Reksa, Putri Delina mengaku belum memikirkan sejauh itu. Namun dia tidak menampik memiliki keinginan untuk menikah muda, meski usianya kini masih 19 tahun. Apalagi hubungan dirinya dengan Jeffry telah direstui sang ayah. 

"(Persiapan pernikahan) belum tahu masih jalanin dulu. Amin (tahun depan). Kalau dari aku sih udah siap-siap aja, nikah muda. Kalau dari ayah sendiri memang udah bilang kalau mau serius yaudah," kata Putri Delina dilansir IntipSeleb dari kanal YouTube KH Infotainment yang diunggah Rabu, 18 November 2020. 

Sudah Dekat dengan Sule 

berbagai sumber
Foto : berbagai sumber

Lebih lanjut, Jeffry Reksa menceritakan bahwa dia sudah sangat dekat dengan ayah dari Putri Delina. Jeffry mengaku sudah makan bersama hingga membicarakan hal serius dengan Sule dan Nathalie Holscher. 

Topik Terkait