img_title
Foto : MHN

“Nama (penulis) Kim Eun Sook memiliki bobot dan pengaruh. Aku memilih untuk membintangi ini berdasarkan kepercayaanku (kepada Kim Eun Sook),” kata Lee Min Ho, dikutip dari Soompi.

Lee Min Ho Sangat Hati-Hati Mendalami Karakter Lee Gon

Lee Min HoSumber Foto: SBS

Setelah sekian lama tidak memerankan karakter raja atau kaisar, aktor kelahiran 1987 ini mengaku sangat berhati-hati saat mendalami tokoh Lee Gon di drama The King: Eternal Monarch. Lee Gon sendiri dideskripsikan sebagai sosok yang hampir mendekati sempurna di mata masyarakat. Ia merupakan penguasa yang tampan, tenang, dan rendah hati karena memahami cara kerja dunia serta perilaku orang-orang di sekitarnya.

“(Karakter Lee Gon) berhati-hati dalam mengotak-ngotakan sesuatu. Hal itu membuatku mencari buku-buku karya ahli matematika dan belajar dari ahli fisika. Orang-orang yang bersandar pada ilmu pengetahuan alam menyukai jawaban yang jelas dan cenderung serius, dan mereka membutuhkan waktu untuk menyelesaikannya. Mereka adalah tipe orang yang mungkin terlihat frustasi, tetapi mereka tulus dengan setiap kata yang mereka katakan,” jelasnya. 

Usaha Lee Min Ho Ganti Image di Usia 32 Tahun

Lee Min HoSumber Foto: Intipseleb

Topik Terkait