img_title
Foto : Leeseunggi.official/instagram

IntipSeleb KoreaLee Seung Gi sebelumnya meminta kejelasan tentang transparansi pendapatannya ke agensi yang menaunginya, Hook Entertainment. Kemudian Dispatch menguak jika penyanyi 35 tahun tersebut tak terima honor bernyanyi bahkan sejak debut.

Lee Seung Gi dilaporkan baru-baru ini pun memberikan notifikasi lebih lanjut untuk putus dengan agensi yang sudah membesarkan namanya selama 18 tahun tersebut. Yuk simak sampai habis artikel di bawah ini.

Lee Seung Gi Akan Putuskan Kontrak Eksklusif dengan Hook Entertainment

Naver
Foto : Naver

Menurut laporan outlet media Korea pada hari ini, 1 Desember 2022, Lee Seung Gi telah meneruskan pemberitahuan ke Hook Entertainment. Ia menegaskan akan mengakhiri kontrak eksklusifnya dengan agensi tersebut.

Sebelumnya diketahui aktor sekaligus penyanyi tersebut meminta transparansi pendapatannya kepada Hook Entertainment. Permintaan tersebut pun masih akan berlanjut.

Topik Terkait