img_title
Foto : IM_LESSERAFIM/twitter

Di surat yang disinyalir dibuat pada tahun 2018 itu tertulis siswa pelaku kelas 3 tahun pertama Kim Garam, serta korbannya merupakan siswa kelas 2 tahun pertama. Kendati demikian, belum diketahui pasti keaslian dari foto surat tersebut.

Source Music Angkat Suara

IM_LESSERAFIM/twitter
Foto : IM_LESSERAFIM/twitter

Menanggapi tudingan yang telah membawa nama idol asuhannya, Source Music memberi respons dan menyatakan jika kasus dugaan bullying tersebut telah sampai ke tahap meja hijau dan tengah diperdalami.

Tidak ada yang berubah dari pernyataan kamu sebelumnya. Kami mulai mengambil tindakan hukum dan detailnya akan diungkap melalui proses hukum,” bunyi pernyataan Source Music, dikutip dari Allkpop, 16 Mei 2022.

Lebih lanjut, Source Music menuturkan jika foto-foto dugaan tindak bullying Kim Garam LE SSERAFIM yang beredar di internet merupakan tudingan.

“Tuduhan baru-baru ini berkisar pada kejadian selama awal hari-hari sekolah menengahnya ketika dia baru saja mengenal teman sekelasnya, dan kejadian seperti itu diedit dengan niat jahat untuk memfitnahnya. Tidak seperti rumor yang berebdar, anggota tersebut adalah seorang korban dari berbagai rumor jahat dan cyber bullying selama hari-hari sekolah menengahnya menurut pihak ketiga,” lanjut Source Music merespons bukti dugaan bullying yang dilakukan Kim Garam LE SSERAFIM.

Topik Terkait