IntipSeleb – Di tahun 2021, ada banyak grup KPop senior dan junior yang berjuang tetap eksis. Untuk tetap eksis, mereka berlomba-lomba untuk menghasilkan karya lewat single atau pun album.
Di tengah banyaknya lawan, beberapa boy group generasi ke-4 ternyata berhasil membuktikan bakatnya untuk menjadi idol paling populer di 2021. Lantas, siapa saja boy group KPop generasi ke-4 yang paling hype di 2021? Yuk, cek deretannya di bawah ini!
Baca Juga :
Di tahun 2021, Stray Kids sukses meraih popularitas lewat album dan single yang berhasil mereka rilis. Kecenya, mereka telah memenangkan daesang AAA 2021 dan menjadi jaura survival Mnet , Kingdom 2.
Foto : Stray_Kids/twitter
Debut pada November 2020, ENHYPEN juga berhasil banyak diperbincangkan di tahun 2021. Kecenya, mereka berhasil memenangkan dua penghargaan perdana di MAMA 2021.
Foto : BELIFT LAB