img_title
Foto : Berbagai Sumber

IU

dlwlrma/instagram
Foto : dlwlrma/instagram

Di posisi pertama idol terkaya di tahun 2021 diduduki oleh penyanyi sekaligus aktris, IU. Selebriti Korea yang rajin donasi ini disebut memiliki total kekayaan USD31 - USD45 juta atau Rp441 - Rp641 miliar. 

Sebagian besar penghasilan IU didapatkannya melalui royalti lagu, dan juga deretan drama yang telah dibintanginya seperti Dream High 1 dan 2, The Producers, Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo, My Mister, Hotel Del Luna, dan lainnya. 

IU juga tercatat memiliki deretan properti berupa gedung mewah yang tersebar di pusat kota Seoul, Korea Selatan.

Topik Terkait