Konsep Lagu Who Dis?
Foto : secretnumber.official/instagram
Baca Juga :
Saat hadir menjadi bintang tamu di KBS World beberapa waktu lalu, Secret Number mengungkapkan konsep serta makna dari lagu Who Dis?. Salah satu anggotanya yakni Denise menuturkan jika lagu debutnya ini memperlihatkan kepercayaan diri dan keceriaan para anggotanya.
Dita Karang juga menambahkan jika lagu Who Dis? menunjukkan aura dari kelima anggota Secret Number. Setelah sukses dengan lagu Who Dis?, Secret Number juga berjanji akan terus membuat karya-karya dengan konsep yang berbeda dan dapat dinikmati berbagai kalangan.
Lirik Lagu Who Dis? - Secret Number dengan Romanization Hangul
Foto : 1theK/YouTube
Who Dis
Hello? Hello? Who Dis
Who Dis