IntipSeleb – Jung Kyung Ho turut mengisi original soundtrak part 9 drama Hospital Playlist Season 2, yang resmi dirilis hari ini, Jumat, 20 Agustus 2021 pukul 12.00 waktu Korea Selatan atau 14.00 WIB. OST yang akan dinyanyikan oleh pemeran Kim Jun Wan itu bertajuk Reminiscence.
Ini merupakan pertama kalinya bagi Jung Kyung Ho mengisi OST drama Hospital Playlist, yang merupakan remake dari album ke-8 band Sanulrim yang dirilis pada tahun 1982, serta sudah diaransemen menyesuaikan suara Jung Kyung Ho yang dingin namun menawan.
Dirilisnya OST bertajuk Reminiscence ini menyusul pada adegan di drama Hospital Playlist Season 2 episode 9, yang memperlihatkan pertemuan antara Kim Jun Wan dan Lee Ik Jun untuk pertama kalinya semenjak mereka berdua memutuskan berpisah.
Berikut lirik lagu Reminiscence yang dinyanyikan oleh Jung Kyung untuk OST drama Hospital Playlist Season 2 dengan romanization hangul dan bahasa Indonesia. (bbi)
Lirik Lagu Reminiscence - Jung Kyung Ho
Gireul georeotji
Nugunga yeope itdago
Neukkyeosseul ttae
Naneun ara beoryeonne
Imi geudae tteonan huraneun geol
Naneun honja geotgo itdeon geoji
Gapjagi barami chagawajine
Maeumeun eolgo
Naneun geugose seoseo
Jogeumdo umjigil su eopseotji
Machi eoreo beorin saramcheoreom
Naneun nolla seo itdeon geoji
Dalbichi sumeo heuneukkigo inne
U tteona beorin geu saram
U saenggangnane
U doraseon geu saram
U saenggangnane
Mutji anatji
Wae nareul tteonaneunyago
Hajiman maeum neomu apanne
Imi geudae doraseo inneun geol
Honja eojjeol su eopseotji
Miun geon ohiryeo nayeosseo
U tteona beorin geu saram
U saenggangnane
U doraseon geu saram
U saenggangnane
Mutji anatji
Wae nareul tteonaneunyago
Hajiman maeum neomu apanne
Imi geudae doraseo inneun geol
Honja eojjeol su eopseotji
Miun geon ohiryeo nayeosseo
Miun geon ohiryeo nayeosseo
Lirik Lagu Reminiscence - Jung Kyung Ho dengan Terjemahan Bahasa Indonesia
Aku berjalan di jalan
Ketika aku merasa
Seseorang di sebelahku
Aku tahu itu
Ini sudah setelah kamu pergi
Aku berjalan sendiri sendirian
Tiba-tiba angin terasa lebih dingin
Dengan hati yang beku
Aku berdiri di sana
Aku tidak bisa bergerak sedikit pun
Seperti manusia beku
Aku terkejut
Cahaya bulan bersembunyi dan terisak
Aku sedang memikirkan seseorang yang pergi
Aku sedang memikirkan seseorang yang berbalik
Aku tidak bertanya
Mengapa kau meninggalkanku?
Tapi hatiku sangat sakit
Aku sudah berbalik
Aku tidak bisa berbuat apa-apa tentang itu
Aku sebenarnya lebih membenci diriku sendiri
Aku sedang memikirkan seseorang yang pergi
Aku sedang memikirkan seseorang yang berbalik
Aku tidak bertanya
Mengapa aku meninggalkanku?
Tapi hatiku sangat sakit
Aku sudah berbalik
Aku tidak bisa berbuat apa-apa tentang itu
Aku sebenarnya lebih membenci diriku sendiri
Aku sebenarnya lebih membenci diriku sendiri
Berikut cuplikan klip lagu Reminiscence - Jung Kyung Ho: