img_title
Foto : SBS

Oh Yoon Hee Kembali, Bae Ro Na Menderita

SBS
Foto : SBS

Kemudian, Oh Yoon Hee diceritakan menusuk dirinya sendiri dalam episode terakhir drama The Penthouse. Kala itu, Logan Lee (Park Eun Seok) awalnya ingin membunuh Oh Yoon Hee namun dia justru menusukkan pisau pada perutnya sendiri. Logan Lee akhirnya meninggalkan Oh Yoon Hee sendirian.

Lantas Oh Yoon Hee dipastikan kembali di The Penthouse Season 2, yang berarti dia berhasil bertahan hidup. Dalam teaser, ada pula penampakan Oh Yoon Hee yang kini sudah memiliki rambut panjang nan bergelombang. Tentu saja, misi utama dia adalah untuk balas dendam kepada Cheon Seo Jin masih berlanjut. Keduanya akan dipertemukan.

Di lain sisi, Bae Ro Na (Kim Hyun Soo) hidup dengan titel anak pembunuh. Sejak Oh Yoon Hee dituduh sebagai pembunuh Shim Su Ryeon, Bae Ro Na benar-benar menderita. Lebih parahnya lagi, Bae Ro Na tetap menjadi korban bullying di sekolah. 

Namun Bae Ro Na tidak sendirian karena Joo Seok Hoon (Kim Young Dae) masih berada di sisinya. Dalam episode terakhir drama The Penthouse, Joo Seok Hoon dan Joo Seok Kyung (Han Ji-Hyun) diceritakan pindah ke Amerika Serikat karena disuruh oleh ayah mereka, Joon Dan Tae (Uhm Ki Joon).

Joon Dan Tae Masih Hidup Damai

Topik Terkait