img_title
Foto : Bighit Entertainment

Detail Konser Bighit Labels 2021 New Year’s Eve Live Presented by Weverse

Bighit Entertainment
Foto : Bighit Entertainment

Sementara itu, Bighit Entertainment siap menggelar konser tahun baru bertajuk 2021 New Year’s Eve Live Presented by Weverse yang disiarkan secara online pada Kamis, 31 Desember 2020 pukul 21.30 KST. Konser gabungan ini akan dimeriahkan oleh artis-artis di bawah naungan Bighit Labels termasuk BTS, GFRIEND, NU’EST, TXT, serta ENHYPEN. Solois Lee Hyun dari Bighit serta produser Bumzu asuhan Pledis Entertainment juga siap mengisi acara

Suga akan bergabung dengan BTS di atas panggung untuk konser online Bighit Labels 2021 New Year’s Eve Live Presented by Weverse. Namun karena kondisinya yang belum sepenuhnya pulih pasca menjalani operasi bahu, pemilik nama asli Min Yoongi ini tidak bisa menarikan koreografi yang terlalu intens. Lantas ini pun menandakan sebagai jadwal resmi Suga BTS setelah dua bulan memutuskan untuk rehat sementara waktu untuk pemulihan.

Baca Juga: Siapa Member BTS Paling Kaya di 2020?

Topik Terkait