img_title
Foto : Universitasmedanarea

IntipSelebSekolah Menengah Kejuruan (SMK) merupakan jenjang pendidikan formal setingkat SMA, yang lulusannya dipersiapkan untuk siap bekerja. Siswa SMK dilatih sesuai jurusannya, agar memiliki kompetensi tertentu dan siap bersaing di dunia kerja.

Walaupun hanya lulusan setingkat SMA, SMK membuka peluang bagi mereka yang ingin segera mapan dan bekerja. Oleh karena itu, berikut 5 jurusan SMK terpopuler yang cepat dapat kerja dan bergaji tinggi.

Jurusan SMK Terpopuler

Alaqsyar
Foto : Alaqsyar

1. Administrasi Perkantoran

Jurusan SMK terpopuler yang pertama adalah Administrasi Perkantoran. Jurusan ini mempelajari manajemen kantor, korespondensi bisnis, teknologi informasi perkantoran, arsip dan dokumentasi, komunikasi bisnis, administrasi keuangan, dan hukum bisnis.

Lulusan jurusan ini bisa mendapat bekerja sebagai sekretaris, administrasi kantor, asisten administrasi, manajer kantor, petugas layanan pelanggan, atau pengelola dokumen. Gaji bervariasi tergantung pengalaman dan lokasi, dengan kisaran Rp 2.500.000 hingga Rp 12.000.000 per bulan.

Topik Terkait