2. Dark Matter
Ini adalah salah satu rekomendasi menu SaladStop yang wajib dicoba. Nama Dark Matter sendiri berasal dari saus spesial yang digunakan, yakni wijen hitam. Selain topping paha ayam, menu ini juga terdiri dari selada, kubis merah dan putih, wortel, jagung manis, apel hijau, dan kismis.
3. Tuna San Salad
Sesuai dengan namanya, salad ini cocok banget buat para pecinta ikan Tuna. Selain tuna, menu ini terdiri dari romaine organik, alpukat, tomat ceri, edamame, jeruk mandarin, dan biji wijen. Sebagai dressing, salad ini juga dilengkapi dengan saus Wasabi Honey Soy.
4. Bibim-Go
Rekomendasi menu di SaladStop selanjutnya adalah Bibim-Go. Menu spesial Korean Series ini terdiri dari Quinoa hangat dan nasi merah, baby spinach organik, telur onsen, jamur panggang, kecambah alfalfa, mentimun, kinchi sehat, gochujang chikin dan vinaigrette cabai Korea.