img_title
Foto : Pinterest

Nggak ada salahnya minta saran dari orang yang lebih berpengalaman, kayak guru, dosen, atau alumni. Mereka bisa kasih pandangan lebih luas dan tips biar kamu sukses di jurusan yang kamu pilih. Siapa tahu mereka punya info berharga yang nggak ada di internet.

3. Pertimbangkan Potensi Karir di Masa Depan

Freepik/benzoix
Foto : Freepik/benzoix

Pikirin juga masa depan. Jurusan yang kamu pilih sekarang, bakal punya prospek kerja bagus nggak di 10 atau 20 tahun ke depan? Beberapa jurusan mungkin keliatan keren sekarang, tapi gimana dengan masa depannya? Pilih jurusan yang punya peluang kerja cerah di masa depan.

Siapa sih yang nggak pengen punya pekerjaan dengan gaji besar dan bikin bahagia? Pertimbangkan juga potensi gaji dan tingkat kepuasan kerja di bidang yang kamu pilih. Kadang ada jurusan yang gajinya nggak terlalu besar, tapi kalau itu sesuai passion kamu dan bikin senang, kenapa nggak?

4. Pertimbangkan Peluang Pengembangan Karir

freepik/tirachardz
Foto : freepik/tirachardz
Topik Terkait