img_title
Foto : Unsplash/Brooke Cagle

Sekarang setelah tahu apa prioritas kamu sebenarnya, penting untuk mencari tahu bagaimana cara mengelola waktumu lebih baik.

Cari tahu cara kamu menghabiskan waktu saat ini dan cari cara untuk menyesuaikan jadwal jika ada memungkinkan. Kamu bisa "memblok" waktu sebagai cara untuk fokus pada satu hal pada satu waktu atau menetapkan prioritas ketika tugas-tugas baru muncul secara tak terduga.

Pelajari lebih lanjut tentang cara mengelola waktu untuk meningkatkan produktivitas dan kesejahteraan kamu sendiri.

Tetapkan Batasan

Freepik/freepik
Foto : Freepik/freepik

Menetapkan batasan adalah bagian penting dari manajemen waktu. Dan, berkomunikasi tentang batasan-batasan tersebut akan sama pentingnya.

Jika kamu tidak lagi dapat merespons email dengan cepat di luar jam kerja karena bersama keluarga, rekan kerja kamu perlu tahu.

Topik Terkait