img_title
Foto : Reddit

Sebaliknya, slogan tersebut dapat diartikan sebagai dukungan terhadap negara demokratis Palestina yang mencakup wilayah yang sekarang sudah dikuasai Israel.

Menurut Nimer Sultany, slogan 'From The River to The Sea’ dibuat dengan menggunakan bahasa Inggris bukan bahasa Arab. Tujuannya untuk menunjukan solidaritas negara Barat untuk mendukung kebebasan Palestina.

“Penting untuk diingat bahwa nyanyian ini dalam bahasa Inggris dan tidak berima dalam bahasa Arab, melainkan digunakan dalam demonstrasi di negara-negara Barat,” ungkap Nimer Sultany.

“Kontroversi ini dibuat-buat untuk mencegah solidaritas Barat terhadap Palestina,” jelas dosen hukum tersebut soal makna slogan Palestina ‘From The River to The Sea’. (bbi)

Topik Terkait