img_title
Foto : Freepik.com
KlikDokter
Foto : KlikDokter

Tetes hidung saline yang tersedia secara komersial atau yang dibuat sendiri dengan mencampurkan garam dalam air steril bisa membantu melembapkan dan membersihkan saluran hidung. Teteskan beberapa tetes larutan saline pada setiap lubang hidung beberapa kali sehari untuk mengurangi pembengkakan dan meredakan hidung tersumbat.

3. Konsumsi Cukup Cairan

www.freepik.com/freepik
Foto : www.freepik.com/freepik

Cara mengatasi hidung tersumbat yang cukup mudah adalah dengan memperhatikan kuantitas cairan minuman. Minum banyak air atau cairan lainnya seperti teh hangat dan sup dapat membantu melembapkan lendir di hidung, sehingga mempermudah proses pengeluaran lendir yang menyumbat saluran hidung.

4. Gunakan Balsem dengan Menthol

berbagai sumber
Foto : berbagai sumber
Topik Terkait