img_title
Foto : Koreaboo

3. Lakukan Teknik Layering

Gunakan teknik layering dengan mengaplikasikan beberapa lapisan maskara. Setelah menerapkan satu lapisan, tunggu beberapa detik hingga kering, lalu ulangi proses tersebut. Proses ini akan membantu membangun ketebalan bulu mata dan menciptakan tampilan Clumpy Lashes yang diinginkan.

4. Pisahkan Bulu Mata dengan Jari atau Sikat Terpisah

Setelah mengaplikasikan maskara, gunakan jari atau sikat bulu mata yang terpisah untuk memisahkan bulu mata yang mungkin tergumpal. Ini akan memberikan efek Clumpy Lashes yang lebih terdefinisi.

Dengan mengikuti tips ini, kamu dapat menciptakan tampilan Clumpy Lashes ala K-Beauty yang menawan dan serupa dengan para idol K-Pop favoritmua. Ingatlah untuk bereksperimen, karena tren ini memungkinkan kamu untuk mengekspresikan kreativitas dan keunikanmu sendiri. Selamat mencoba Inselicious!

Topik Terkait