img_title
Foto : Pinterest

4. Gamcheon Culture Village

Pinterest
Foto : Pinterest

Gamcheon Culture Village adalah sebuah kampung unik yang terletak di perbukitan di Busan. Dikenal sebagai "Machu Picchu Korea", kampung ini terkenal dengan rumah-rumah berwarna-warni yang dibangun di lereng bukit.

Jalan-jalan sempit yang berliku-liku akan membawa kamu melalui kampung ini, memungkinkan kamu mengeksplorasi seni jalanan, galeri kecil, dan toko-toko seni yang tersebar di sekitar kampung.

5.Tempat Bersejarah Haedong Yonggungsa

Pinterest
Foto : Pinterest

Haedong Yonggungsa adalah sebuah kuil Buddha yang menakjubkan yang terletak di tebing-tebing karang dengan pemandangan laut yang indah. Tempat ini sangat berbeda dari kuil-kuil yang ada pasalnya para pengunjung di sini dapat menikmati pemandangan laut yang indah sambil beribadah.

Topik Terkait