img_title
Foto : Cycleworld.com

IntipSeleb Gaya HidupMudik naik motor menjadi pilihan transportasi yang populer bagi masyarakat Indonesia saat momen lebaran tiba. Namun, Anda harus lebih berhati-hati dan memperhatikan protokol kesehatan.

Oleh karena itu, berikut adalah beberapa tips mudik naik motor dengan aman untuk Anda yang ingin pulang kampung dengan motor.

1. Periksa Kendaraan Secara Berkala

IntipSeleb/Yudi
Foto : IntipSeleb/Yudi

Tips mudik naik motor yang pertama adalah pastikan kendaraan motor Anda dalam keadaan baik dan layak digunakan. Periksa ketersediaan ban cadangan, cek kelistrikan kendaraan dan lampu, serta jangan lupa untuk memastikan keberadaan kunci roda dan lain-lain. Hal ini akan menghindari kerusakan kendaraan atau kecelakaan yang terjadi di tengah jalan.

2. Gunakan Helm yang Sesuai dan Berkualitas Baik

kickstarter.com
Foto : kickstarter.com
Topik Terkait