Daerah Aceh pernah menjadi pangkalan atau pelabuhan haji untuk seluruh nusantara. Orang-orang muslim Nusantara yang pergi haji ke Mekkah menggunakan kapal laut, sebelum mengarungi Samudera Hindia, menghabiskan waktu sampai 6 bulan di Banda Aceh Darussalam.
5. Banyaknya Kesamaan Aceh dengan Mekkah
Baca Juga :
Foto : Youtube.com/HABA ASA News
Kala itu, banyak persamaan antara Aceh dengan Mekah. Sama-sama islam, bermadzhab Syafii, berbudaya Islam, berpakaian Islam, berhiburan Islam dan berhukum dengan hukum islam. Tidak ada campur aduk antara adat, kebiasaan dengan ajaran Islam. Meski kini, sudah mulai memudar.(prl).
Baca Juga :