img_title
Foto : Freepik

2. Melengkung Saat Ereksi

Kondisi itu biasanya terjadi secara tiba-tiba. Ahli urologi dari Cleveland Clinic Ryan Berglund menjelaskan bahwa penis yang melengkung saat ereksi menandakan adanya penyakit Peyronie, disebabkan karena penumpukan jaringan parut.

3. Benjolan Pada Testis

Benjolan testis memang tidak secara khusus menandakan adanya penyakit serius pada penis. Tetapi, karena testis menggantung tepat di bawah penis, benjolan dapat mengganggu kencing dan hubungan seks. Sementara itu, benjolan yang disertai rasa nyeri bisa saja disebabkan karena infeksi.

4. Benjolan Bawah Kulit

Freepik/jcomp
Foto : Freepik/jcomp

Adanya benjolan di bawah kulit bisa membuat penis terasa lebih keras. Kebanyakan benjolan itu disebabkan karena adanya masalah di pembuluh darah atau karena ada penyumbatan kelenjar getah bening.

Topik Terkait